Archives for March, 2014

4 Posts

Politik Ekonomi Sembako

-Yanuar Rizky- elrizkyNet, 24 Maret 2014: Kalau kita mengukur kemenangan kompetisi pemilu Raya adalah yang paling banyak spanduknya, maka partai yang sedang naik daun bersama tokohnya itu akan menang. Di Pemilu sebelumnya, Presiden saat ini juga partainya juga rame sekali spanduknya.  Kalau spanduk identik dengan biaya kampanye, maka mungkin itu menunjukan pula besarnya dukungan donatur

Antara PAD dan APBD

-Yanuar Rizky- elrizkyNet, 19 Maret 2014: APBD itu Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah… Anggaran artinya tujuan yang akan dicapai, kalau telah dicapai namanya Realisasi… Jadi, cita-cita berapa pendapatan bisa dicapai utk dibelanjakan apa saja… Kalau volume APBD juga APBN (Negara) naik artinya Belanja tambah besar, Pendapatan juga tambah besar.. Isunya Belanja nya utk apa?? Utk

Misteri Malaysia Air dan Poros Kuala Lumpur – Beijing

-Yanuar Rizky- elrizkyNet, 17 maret 2014: Misteri Malaysia Air dan Poros Kuala Lumpur – Beijing Misteri hilangnya pesawat Malaysia Air MH 370 (rute Kuala Lumpur – Beijing) telah memasuki pekan kedua. Perdana Menteri Malaysia Najib Tun Rajak mengisyaratkan kemungkinan pesawat dibajak, terkait jalur penerbangan pesawat itu yang keluar dari radar sipil tapi tertangkap sinyal militer

OJK Mendegradasi Dirinya Sendiri

-Yanuar Rizky- elrizkyNet, 1 Maret 2014 Peraturan Pemerintah No 11/2015 tentang pungutan iuran OJK sungguh menjadikan Lembaga negara yang diharapkan kuat, tapi pondasinya sangat rapuh. Ini bukan semata salah Presiden! Karena, sebagai salah satu peserta seleksi komisioner OJK saya masih ingat bahwa dalam makalah yang diajukan kandidat waktu itu adalah bagaimana Lembaga tinggi negara ini
Copy Protected by Chetans WP-Copyprotect.