Archives for December, 2014

4 Posts

Angka Rupiah di Lantai Dansa US Dollar

-Yanuar Rizky- elrizkyNet, 17 Desember 2014: Banyak media (kalau bahasa medsosnya frekuensi publik) bertanya ke saya berapa angka proyeksi USD menurut saya, soal itungan tentu aja saya punya.. Tapi, itungan itu didasari oleh pola permainan yang akan terjadi.. dimana menurut “game Theory” dari Nash keseimbangan (harga) baru hanya akan terjadi kalau “pemain dominan lama bergerak

Analisis Terbuka Soal Rupiah dan Sembako

-Yanuar Rizky- elrizkyNet, 10 Desember 2014: Kemarin sore, saya ditanya (taping) oleh reporter metroTV soal dampak pelemahan kurs Rupiah terhadap masyarakat luas, juga pagi ini dalam live di AKI pagi tvOne. Tulisan ini adalah bloging atas data-data yang jadi argumentasi saya. Terdapat 3 (tiga) pemicu resiko (terproyeksi) dalam postur perekonomian Indonesia, yaitu: I. Pembalikan arah

Bandarnomics Dan Harga Minyak

-Yanuar Rizky- elrizkyNet, 5 Desember 2014: Ketika saya diundang tvOne untuk live menanggapi pengumunan kenaikan harga bensin (BBM), saya mengatakan bahwa sedari awal pemerintahan Jokowi-JK mengeluhkan ruang fiskal terkait program-program infrastruktur yang ingin mereka lakukan. Mental model membuka postur fiskal, yang ada di pikiran maintream, adalah dengan jalan “mengalihkan (merealokasi) anggaran subsidi BBM”. Saat itu,

Memanfaatkan Bumerang Finansial The Fed

-Yanuar Rizky- Kompas, 31 Desember 2007: Akhir pekan lalu, 14 Desember 2007, Bank Sentral Amerika Serikat mengeluarkan kebijakan fasilitas pinjaman langsung berjangka waktu 28 hari kepada pelaku industri keuangan. Dikeluarkannya kebijakan fasilitas pinjaman langsung berjangka waktu 28 hari (term auction facility/TAF) mengonfirmasi bahwa penurunan suku bunga (Fed rate) telah menimbulkan kontraksi terhadap stabilitas makro perekonomian
Copy Protected by Chetans WP-Copyprotect.