All posts in Financial Market

110 Posts

Analisis Terbuka Soal Rupiah dan Sembako

-Yanuar Rizky- elrizkyNet, 10 Desember 2014: Kemarin sore, saya ditanya (taping) oleh reporter metroTV soal dampak pelemahan kurs Rupiah terhadap masyarakat luas, juga pagi ini dalam live di AKI pagi tvOne. Tulisan ini adalah bloging atas data-data yang jadi argumentasi saya. Terdapat 3 (tiga) pemicu resiko (terproyeksi) dalam postur perekonomian Indonesia, yaitu: I. Pembalikan arah

Bandarnomics Dan Harga Minyak

-Yanuar Rizky- elrizkyNet, 5 Desember 2014: Ketika saya diundang tvOne untuk live menanggapi pengumunan kenaikan harga bensin (BBM), saya mengatakan bahwa sedari awal pemerintahan Jokowi-JK mengeluhkan ruang fiskal terkait program-program infrastruktur yang ingin mereka lakukan. Mental model membuka postur fiskal, yang ada di pikiran maintream, adalah dengan jalan “mengalihkan (merealokasi) anggaran subsidi BBM”. Saat itu,

Memanfaatkan Bumerang Finansial The Fed

-Yanuar Rizky- Kompas, 31 Desember 2007: Akhir pekan lalu, 14 Desember 2007, Bank Sentral Amerika Serikat mengeluarkan kebijakan fasilitas pinjaman langsung berjangka waktu 28 hari kepada pelaku industri keuangan. Dikeluarkannya kebijakan fasilitas pinjaman langsung berjangka waktu 28 hari (term auction facility/TAF) mengonfirmasi bahwa penurunan suku bunga (Fed rate) telah menimbulkan kontraksi terhadap stabilitas makro perekonomian

Ada Apa dengan BBM?

-Yanuar Rizky- elrizkyNet, 22 November 2014: Posting artikel ini adalah berbentuk bunga rampai interaktif dari diskusi di Facebook saya (Yanuar Rizky). Menurut saya, konten diskusinya ringan tapi berbobot, yang sayang jika tak didokumentasikan. Untuk itulah, saya copy-paste diskusi ini, sebagi sarana pembelajaran bersama, yang setidak-tidaknya berupa kontribusi kecil bagi proses saling mencerahkan dengan prinsip #enjoyAja

Curcol Terbuka Kepada Presiden Jokowi

[curcol: curhat colongan; adalah istilah di kalangan ABG yang mencurahkan isi hatinya (curhat); saya pilih karena saya curhat setelah ‘colongan’ dari baca curhat para CEO di APEC] -Yanuar Rizky- elrizkyNet, 11 November 2014: Pak Presiden Jokowi, saya akan memulai tulisan ini dari sesuatu yang dikedepankan sebagai sisi berita dari pertemuan di CEO Forum APEC. Berulang
Copy Protected by Chetans WP-Copyprotect.